Pre order: 15 - 30 September 2020
Bonus Notes + ttd Abdillah Toha
Persediaan terbatas!
Buku ini adalah refleksi Abdillah Toha tentang berbagai aspek keberagamaan Islam. Apakah cara beragama kita sudah sesuai dengan tujuan agama. Apakah keberagamaan kita menciptakan nilai tambah dalam kehidupan disini atau justru sebaliknya merusak. Bagaimana orang luar melihat wajah Islam saat ini? Siapa sebenarnya yang berhak menyebut dirinya ulama? Apakah agama harus dibela? Kalau ya, bagaimana cara membela agama? Bolehkah kita memvonis Muslim lain sebagai munafik, sesat, tidak beriman dsb? Apakah Islam harus selalu curiga kepada semua yang datang dari luar?
Buku ini mengajak pembaca untuk berpikir dan ikut merenung bagaimana seharusnya cara beragama yang pas dan bermanfaat untuk diri dan lingkungan kita serta umat manusia.
--
Terima kasih kepada Saudara Abdillah Toha yang telah menerima saran saya
untuk menerbitkan buku yang sangat dibutuhkan oleh banyak orang.
Mencerminkan pelurusan pandangan banyak di antara kita.
—Prof. Dr. M. Quraish Shihab, pakar Al-Quran dan penulis Tafsir Al-Mishbah
—Prof. Dr. Boediono, Wakil Presiden RI 2009-2014
—Prof. Dr. Moh. Mahfud MD, Guru Besar Hukum Tata Negara, Ketua Mahkamah Konstitusi 2008-2013
—Prof. Azyumardi Azra, CBE, Guru Besar Sejarah, UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta
—Prof. Nadirsyah Hosen, Ph.D., Rais Syuriah PCI Nahdlatul Ulama Australia-New Zealand
—Husein Ja’far Al Hadar, penulis buku Tuhan Ada di Hatimu